Posts

Showing posts from November, 2024

Pengumuman Pemenang Piala Citra Festival Film Indonesia Tahun 2024Jakarta, 20 November 2024 — Malam anugerah Piala Citra Festival FilmIndonesia (FFI) 2024 digelar di ICE, BSD, Tangerang. Setelah melalui berbagaitahapan penjurian, akhirnya malam yang ditunggu tiba.Menteri Kebudayaan RI Fadli Zon menyampaikan apresiasinya terhadap insanperfilman Indonesia yang telah sukses memajukan industri dan ekosistem filmdalam negeri. Fadli Zon juga menegaskan komitmen pemerintah untuk terusmendukung tumbuh kembang industri dan ekosistem perfilman Indonesia.Acara dimeriahkan oleh penampilan bintang internasional Anggun, yangmembawakan lagu-lagu tema film dari berbagai masa. Selain itu, Malam AnugerahPiala Citra FFI 2024 juga dimeriahkan oleh Sherina Munaf dan Sal Priadi.

Image
  Jakarta, 20 November 2024, telah diadakan Malam anugerah Piala Citra Festival Film Indonesia (FFI) 2024 yang digelar di ICE, BSD, Tangerang. Setelah melalui berbagai tahapan penjurian, akhirnya malam yang ditunggu tiba. Menteri Kebudayaan RI Fadli Zon menyampaikan apresiasinya terhadap insan perfilman Indonesia yang telah sukses memajukan industri dan ekosistem film dalam negeri. Fadli Zon juga menegaskan komitmen pemerintah untuk terus mendukung tumbuh kembang industri dan ekosistem perfilman Indonesia. Acara dimeriahkan oleh penampilan bintang internasional Anggun, yang membawakan lagu-lagu tema film dari berbagai masa. Selain itu, Malam Anugerah Piala Citra FFI 2024 juga dimeriahkan oleh Sherina Munaf dan Sal Priadi.      Berikut adalah pemenang Piala Citra Festival Film Indonesia tahun 2024: 1. FILM CERITA PANJANG TERBAIK (Judul Film – Produksi – Produser) JATUH CINTA SEPERTI DI FILM-FILM – IMAJINARI & CERITA FILMS –ERNEST PRAKASA & SURYANA PARAMITA 2. SUTRADARA TERBAIK G

Film Maafmu Bahagia Kita Diangkat dari Kisah Nyata Hadirkan Pesan Tentang Kekuatan Memaafkan Dan Keikhlasan”

Image
    Jakarta, 10 November 2024, Bahagia Pictures memperkenalkan karya terbaru mereka, berjudul Maafmu Bahagia Kita, sebuah film yang diangkat dari kisah nyata penuh emosi dan inspirasi. Dibintangi oleh pasangan suami istri Rey Mbayang dan Dinda Hauw, serta Arie Untung dan Fenita Arie, film ini menyajikan perjalanan hidup yang menyentuh hati tentang kekuatan memaafkan dan melihat ujian hidup sebagai rezeki.    Film ini mengisahkan Nadia, seorang wanita hamil yang harus menghadapi kenyataan pahit ketika suaminya, Rama, tak sengaja menabrak seorang pria hingga tewas. Pria itu adalah suami Arini, yang juga sedang hamil. Meski kecelakaan tersebut bukan sepenuhnya kesalahan Rama, Arini sulit memaafkan, yang menyebabkan Nadia berjuang keras memohon pengampunan. Namun, usaha itu tidak mudah; bahkan Nadia sempat merasa putus asa dan marah terhadap situasi yang ada. Dalam masa-masa sulit ini, Rama yang telah mempelajari ilmu Magnet Rezeki mulai bisa menerima nasibnya dengan ikhlas, berbeda dari N

Film Keajaiban Air Wanita Rilis Poster Dan Trailernya Siap Tayang Di Bioskop Dalam Waktu Dekat

Image
  Jakarta, 10 November 2024, setelah menyelesaikan proses syuting, Bahagia Pictures resmi merilis trailer dan poster untuk film terbaru mereka, berjudul Keajaiban Air Mata Wanita, sebuah karya menyentuh yang menggali sisi terdalam kekuatan seorang perempuan dalam menghadapi tantangan hidup sebagai single parent setelah kehilangan suaminya. Terinspirasi dari kisah nyata dalam buku Mega Best Seller Rahasia Magnet Rezeki karya Nasrullah, film ini mengisahkan perjalanan penuh perjuangan seorang ibu yang tetap tegar demi anak-anaknya.   Disutradarai oleh Indra Gunawan dengan skenario yang ditulis oleh Freddy Aryanto, Keajaiban Air Mata Wanita dibintangi oleh Citra Kirana, Rezky Aditya, Natasha Rizky, Yessy Gusman, dan Baby Zelvia. Film ini berusaha menggugah perasaan penonton melalui kisah penuh haru tentang cinta, pengorbanan, dan kekuatan dalam menghadapi masa-masa sulit.     Rezky Aditya mengungkapkan, film ini penuh dengan pesan tentang bagaimana cinta sejati dapat memberikan kekuatan k

Film Horor Terbaru Sutradara Edwin “Monster Pabrik Rambut” Dibintangi Rachel Amanda, Lutesha, dan Iqbaal Ramadhan

Image
  Jakarta, 18 November 2024 ,Palari Films mempersembahkan film panjang ke-9 berjudul “Monster Pabrik Rambut” yang menjadi film horor fantasi garapan sutradaraEdwin. Sebuah film yang akan mengungkap kejadian-kejadian aneh di pabrik rambut, dibintangi oleh Rachel Amanda, Lutesha, dan Iqbaal Ramadhan.    Sal Priadi dan kreator konten Kev Luqman juga turut membintanginya. Selain berperan, Iqbaal Ramadhan akan duduk di kursi produser eksekutif bersama Dian Sastrowardoyo. Meiske Taurisia dan Muhammad Zaidy dari Palari Films memproduserinya bersama parako-produser Atsuko Ohno (Hassaku Lab, Jepang), dan Anthony Chen (Giraffe Pictures,Singapura).      “Monster Pabrik Rambut” yang memiliki judul internasional “Sleep No More”adalah film ko-produksi tiga negara, Indonesia, Jepang, dan Singapura.    “Monster Pabrik Rambut” mengikuti kisah Putri (Rachel Amanda), ia terpaksa bekerja di pabrik untuk melunasi hutang ibunya, yang dikabarkan bunuh diri. Sementara adiknya, Ida(Lutesha), yakin ibu mereka m

Dibintangi Nadya Arina dan Bryan Domani, Film “Pantaskah Aku Berhijab” tayang mulai 21 November 2024 Di Bioskop.

Image
               Jakarta, 13 November 2024, Sutradara Hadrah Daeng Ratu mempersembahkan film drama romance terbaru berjudul “Pantaskah Aku Berhijab” yang dibintangi Nadya Arina dan Bryan Domani. Sebuah film yang mengikuti kisah hidup Sofi (Nadya Arina) yang tidak sempurna, dalam upayanya memaafkan diri dan menemukan teman hidup yang sempurna. Diproduseri oleh Deni Saputra, “Pantaskah Aku Berhijab” menjadi debut film bagi rumah produksi Narasi Semesta. Tumbuh tanpa figur seorang ayah, membuat langkah hidup Sofi tersesat. Terjebak dalam hubungan yang toksik dan harus menghadapi kenyataan pahit, yaitu kehamilan yang tidak diinginkan hingga membuat kariernya hancur berantakan. Tapi, ia harus tetap berjuang untuk dirinya sendiri juga Ibu dan adik-adiknya. Bagaimana akhirnya Sofi menemukan kebahagiaannya dan keluarganya?    Film drama romance “Pantaskah Aku Berhijab” membawa emosi yang campur aduk. Konflik Sofi dengan mantan pacarnya, ketidakhadiran sosok ayah di hidupnya, serta kehamilannya,m

FFI Umumkan Dewan Juri Akhir Dan Malam Anugerah Piala Citra FFI 2024 Pada Tanggal 20 November 2024 Yang Akan Dimeriahkan Dengan Penampilan Anggun

Image
 Jakarta, 14 November 2024 - Festival Film Indonesia (FFI) akan menyelenggarakan Penghargaan Piala Citra ke-44 pada tahun 2024. Didukung oleh Kementerian Kebudayaan RI, Malam Anugerah Piala Citra Festival Film Indonesia(FFI) 2024 akan berlangsung pada 20 November 2024 di ICE BSD, Tangerang.Setelah mengumumkan daftar nominasi pada 18 Oktober 2024 di Benteng Vredeburg, Yogyakarta, kini saatnya puncak penghargaan perfilman tertinggi diIndonesia akan dilangsungkan.   FFI 2024 mengambil tema “Merandai Cakrawala Sinema Indonesia”. Merandai memiliki makna mengarungi atau menjelajahi. Melalui tema “Merandai Cakrawala Sinema Indonesia,” FFI 2024 ingin menjadi ruang kolaborasi untuk membangun ekosistem perfilman Indonesia yang lebih kreatif, inovatif, inklusif, dan produktif.     FFI 2024 menjadi tahun pertama untuk Komite FFI periode 2024–2026 yang diketuai Ario Bayu. Ketua Komite FFI 2024–2026 Ario Bayu mengungkapkan pada tahun pertamanya mengepalai Komite FFI, ia mengajak seluruh ekosistem pe

Memulai Debutnya Sebagai Sutradara Di Film Pangku Reza Rahadian Memperkenalkan Para Aktor Yang Akan Disutradarainya

Image
        Jakarta, 29 Oktober 2024, Arya Ibrahim dan Reza Rahadian mendirikan rumah produksi Gambar Gerak. Memberi kontribusi lebih dalam dunia perfilman kali ini Reza Rahadian bukan sebagai aktor melainkan berperan di balik layar sebagai Sang Sutradara, sedangkan Arya Ibrahim sebagai Produser dengan Gita Fara sebagai Co Producer dan juga dibantu Happy Salma sebagai Associate Producer.      Film cerita panjang pertama yang akan diproduksi Gambar Gerak berjudul Pangku. Skenario film bergenre drama ini ditulis oleh Felix K. Nesi bersama Reza Rahadian,“Ide film Pangku sebenarnya sudah mengendap sejak lama. Ketika akhirnya bertemu dengan orang-orang tepat dan berbakat untuk berkolaborasi, saya pikir saatnya ide ini terwujud. Film ini tentang cinta, hubungan antar manusia, serta perjuangan hidup,” jelas Reza Rahadian, terkait film Pangku.Pangku akan mengangkat kisah perjuangan hidup seorang perempuan di Pantai Utara Jawa, yang menampilkan deretan pemain, antara lain Claresta Taufan, Devano Da

Film Danyang Mahar Tukar Nyawa Memberi Sensasi Horor Yang Berbeda Tentang Pesugihan

Image
    Castle Film Production hari ini, 29 Oktober 2024 menggelar press screening dan gala premiere untuk film horor terbarunya, Danyang 'Mahar Tukar Nyawa', di XXI Senayan City, Jakarta.    Acara ini dihadiri oleh jajaran pemeran utama dan tim produksi, termasuk Wulan Guritno, Bhisma Mulia, Sahila Hisyam, dan Egi Fedly. Suasana semakin intens ketika mereka membahas nuansa horor dan drama emosional yang mendalam, khususnya tentang pengorbanan dan cinta keluarga.   Film Danyang: 'Mahar Tukar Nyawa' membawa penonton dalam kisah Galang (diperankan oleh Bhisma Mulia), pemuda miskin yang mendambakan cinta Resti (Sahila Hisyam) namun menghadapi penolakan dari keluarga Resti karena perbedaan status sosial. Karenanya, Galang mencari pesugihan dengan mendatangi Ki Randu (Egi Fedly), yang membawanya ke Eyang Danyang, mahluk halus yang dapat mengabulkan keinginan melalui ritual pesugihan. Perjanjian kelam ini membuat nyawa Resti terancam. Mengetahui itu, dengan naluri keibuannya, Das